Bukti Fisik Akreditasi Standar Pengelolaan SMP/MTs

Bukti Fisik Akreditasi Standar Pengelolaan merupakan dokumen yang terkait dengan pengelolaan Sekolah/Madrasah.

Standar Pengelolaan Pendidikan meliputi perencanaan, pelaksanaan,dan pengawasan kegiatan pendidikan pada tingkat satuan pendidikan agar tercapai efisiensi dan efektivitas penyelenggaraan pendidikan pada satuan pendidikan.

Baca Juga: Panduan Sispena Sekolah/Madrasah

Untuk itu, terkait dengan pelaksanaan Visitasi Akreditasi di Sekolah/Madrasah, dokumen-dokumen yang perlu di persiapkan oleh tiap satuan pendidikan adalah yang terkait dengan Perencanaan pelaksanaan dan pengawas proses pendidikan disatuan pendidikan tersebut.

Baca Juga: Aplikasi Skoring Akreditasi SMP-MTs

Bukti fisik tersebut antara lain adalah Rencana Kerja Sekolah/Madrasah, Rencana Kerja Tahunan Sekolah/Madrasah, Dokumen penetapan Visi-Misi, dan lain sebagainya.

Download Bukti Fisik Akreditasi SMP/MTs

Download Bukti Fisik Standar Pengelolaan SMP/MTs


Berikut ini adalah Bukti Fisik akreditasi Standar Pengelolaan SMP/MTs yang dapat sobat unduh sesuai kebutuhan atau sobat unduh seluruhnya.

  1. Aplikasi dan Layout EDM, RKTM, RKM [Download]
  2. SK Penetapan, Berita Acara dan Sosialisasi Visi-Misi [Download]
  3. Kode Etik Madrasah [Download]
  4. Kode Etik Guru [Download]
  5. Peraturan Akademik [Download]
  6. SK, BA dan Notulen Struktur Organisasi Sekolah/Madrasah [Download]
  7. SK dan Administrasi Bimbingan dan Konseling [Download]
  8. Format MOU dengan Lembaga Lain [Download]
  9. SK Program 7K [Download]
  10. Program Pendayagunaan Tendik [Download]
  11. BOS K-1 [Download]
  12. BOS K-2 [Download]
  13. Tata Tertib Sekolah/Madrasah [Download]
  14. SK Operator atau Pengelola Sistem Informasi Manajemen [Download]
  15. Penghargaan PTK [Download]
  16. Administrasi Kepala Madrasah [Download]

Bukti Fisik di atas belum seluruhnya, masih terdapat bukti fisik lain yang terdapat dibeberapa standar yang lain seperti standar proses, standar sarana prasarana, standar pembiayan yakni terkait dengan kalender pendidikan, silabus, RPP, perencanaan dan realisasi pembiayaan pendidikan, pengelolaan sarana dan prasarana.

Oleh karenanya Bapak/Ibu harus berkoordinasi dengan penanggungjawab standar-standar tersebut untuk efektivitas waktu dalam menyiapkan butki fisik, selain itu juga untuk menghindari double dokumen.

Demikianlah informasi tentang Download Bukti Fisik Akreditasi SMP - Standar Pengelolaan, ada kurangnya kami mohon maaf, semoga bermanfaat!
Kami_Madrasah

6 komentar

Terima kasih, sangat bermanfaat bagi sekolah kami yang akan melakukan akreditasi. mengingat sekolah kami berada di pelosok, dokumen yang dibagikan disini pasti akan sangat membantu kami dalam menyelesaikan tugas dan persiapan menjelang akreditasi.
salam hangat dari kami, Tuhan memberkati.

terima kasih semoga barokah

Jazakallah kamimadrasah.blogspot.com mantap.. berkah ilmunya....

Sama-sama, terima kasih kembali.